Aplikasi Nilai Raport KK 13 SD Sesuai Permendikbud No.23 Tahun 2016
Aplikasi Nilai Raport KK 13 SD Sesuai Permendikbud No.23 Tahun 2016
Raport merupakan pencatatan akhir dari sebuah evaluasi yang dilakukan pada seluruh kegiatan pembelajaran pada suatu periode tertentu baik di semester 1 dan 2. Aplikasi Raport ini sudah disesuaikan dengan format raport dari Kemdikbud. Dimana setelah nilai diinput semua ke aplikasi ini maka akan secara otomatis masuk ke format raport yang siap cetak dengan ukuran kertas yang sudah disesuaikan. Untuk Panduan Penilaian untuk SD KK 13 (Download) yang akan membantu dalam pengerjaannya.
Berikut ini desain pada Aplikasi Raport KK 13 Untuk Sekolah Dasar
- Desain sederhana. Sederhana bukan berarti tidak lengkap. Sederhana dalam sebuah desain aplikasi bermakna simpel, mudah digunakan,
- Kesederhanaan sangat penting, mengingat yang akan memakai adalah para guru yang belum tentu menguasai komputer. Harus mudah dipelajari dan akrab dengan pekerjaan harian.
- Harus Valid terkait rumus penentuan hasil akhir Nilai, Deskripsi otomatis dan Rentang Interval KKM sesuai petunjuk yang ada pada Peraturan Menteri.
- Dapat dipertanggungjawabkan kepada semua pihak yang terkait dengan Penilaian.
- Dapat menciptakan proses penilaian yang lebih baik dari pada cara-cara manual, dengan demikian kondisi pembelajaran akan jauh lebih baik
Silahkan untuk pedoman penilaian sesuai Permendikbud No 23 Tahun 2016 (Baca disini) serta untuk aplikasi peniaian raport KK13 silahkan download link dibawah ini:
Demikian materi yang kami bagikan tentang Aplikasi Nilai Raport Sesui Permendikbud No 23 Tahun 2016 semoga berguna dan bermanfaat.